Kapal laut terbang dirancang oleh Angkatan Laut Iran dan organisasi industri dirgantara serta Universitas Malek Ashtar.
Wahana ini dapat melakukan misi pengintaian dan pengamatan di laut.
Setiap wahana dilengkapi sepucuk senapan mesin, teropong dan night vision, kamera video.
Iran berencana membangun kapal laut terbang generasi baru dalam waktu dekat, ujar Vahidi.








MEHR/Berita HanKam
No comments:
Post a Comment