18 Maret 2009, Jakarta -- Pelanggaran di udara terus terjadi. TNI akan memperkuat radar-radar guna mengantisipasi pelanggaran udara secara dini.
"Itu sudah saya laporkan ke Menko Polhukam. Biasanya, Menko Polhukam melapor ke Menlu untuk kemudian melakukan proses," kata Panglima TNI Jenderal Djoko Santoso.
Hal ini disampaikan dia usai acara pengarahan pedoman netralitas TNI di dalam pemilu di Markas Komando Pertahanan Nasional Halim Perdana Kusuma, Jakarta Timur, Rabu (18/3).
Menurut dia, TNI akan menambah radar-radar khususnya di Indonesia Timur. Namun, Djoko tidak menyebut jumlah pasti radar itu. (Solopos)
"Itu sudah saya laporkan ke Menko Polhukam. Biasanya, Menko Polhukam melapor ke Menlu untuk kemudian melakukan proses," kata Panglima TNI Jenderal Djoko Santoso.
Hal ini disampaikan dia usai acara pengarahan pedoman netralitas TNI di dalam pemilu di Markas Komando Pertahanan Nasional Halim Perdana Kusuma, Jakarta Timur, Rabu (18/3).
Menurut dia, TNI akan menambah radar-radar khususnya di Indonesia Timur. Namun, Djoko tidak menyebut jumlah pasti radar itu. (Solopos)
No comments:
Post a Comment