Berita Pertahanan dan Keamanan, Industri Militer Indonesia dan Dunia, Wilayah Kedaulatan NKRI serta Berita Militer Negara Sahabat
Wednesday, February 25, 2009
Lakespra Miliki Water Survival Training Baru
24 Februari 2009, Jakarta -- Lembaga Kesehatan Penerbangan dan Ruang Angkasa TNI Angkatan Udara (Lakespra) Dr. Saryanto saat ini memiliki peralatan Water Survival Training (WST) buatan Canada.
Peralatan tersebut diawaki oleh lima belas personel Lakespra yang telah lulus mengikuti Modular Egress Training Simulator (Mets) Hoist Operator dan dan memiliki brevet selam (Scuba Diver).
Peralatan tersebut diawaki oleh lima belas personel Lakespra yang telah lulus mengikuti Modular Egress Training Simulator (Mets) Hoist Operator dan dan memiliki brevet selam (Scuba Diver).
WST bantuan dari Mabes TNI tersebut dilengkapi dengan kolam seluas 300 meter persegi dengan kedalaman empat setengan meter dan dilengkapi pula dengan alat hoist seperti yang terpasang pada pesawat helicopter. Peralatan SWT ini juga dapat digunakan oleh awak pesawat angkut seperti Cassa, CN-235 dan C-130 Hercules. (tniau)
No comments:
Post a Comment